Inggrispemula.my.id – 75 Kosakata Berawalan Huruf W Dalam Bahasa Inggris. Halo sahabat pembelajar inggrispemula, bagaimana kabarnya nih ? semoga tetap selalu semangat untuk belajar bahasa Inggris nya ya.
Pada kesempatan ini kami dari inggrispemula.my.id ingin berbagi materi tentang 75 kosakata berawalan huruf w dalam bahasa Inggris dan pastinya artikel ini sangat spesial untuk sahabat setiap pembaca artikel inggrispemula.my.id.
75 Kosakata Berawalan Huruf W Dalam Bahasa Inggris
[Part1] Kosakata Berawalan Huruf W
- Wacky dibaca wakē yang artinya edan.
- Waiting dibaca wāding yang artinya menunggu.
- Wakeful dibaca wākfəl yang artinya sulit untuk tidur.
- Wan dibaca wän yang artinya lemah.
- Wandering dibaca wändəring yang artinya pengembaraan.
- Wanting dibaca wän(t)ing yang artinya ingin.
- Warlike dibaca wôrˌlīk yang artinya bekenaan dengan perang.
- Warm dibaca wôrm yang artinya hangat.
- Warped dibaca wôrpt yang artinya melengkung.
- Wary dibaca werē yang artinya waspada.
- Wasteful dibaca wās(t)fəl yang artinya boros.
- Watchful dibaca wächfəl yang artinya waspada.
- Watery dibaca wôdərē yang artinya berair.
- Wavy dibaca wāvē yang artinya bergelombang.
- Weak dibaca wēk yang artinya lemah.
- Wealthy dibaca welthē yang artinya kaya.
- Weary dibaca wirē yang artinya lelah.
- Webbed dibaca webd yang artinya berselaput.
- Weekly dibaca wēklē yang artinya mingguan.
- Weepy dibaca wēpē yang artinya menangis.
- Weighty dibaca wādē yang artinya berat.
- Weird dibaca wird yang artinya aneh.
- Welcome dibaca welkəm yang artinya selamat datang.
- Wet dibaca wet yang artinya basah.
- Which dibaca (h)wich yang artinya yang.
Baca juga : Kosakata yang berawalan huruf B
[Part2] Kosakata Berawalan Huruf W
- Who dibaca ho͞o yang artinya siapa.
- Whirlwind dibaca (h)wərlˌwind yang artinya angin puyuh.
- White dibaca (h)wīt yang artinya putih.
- Whole dibaca hōl yang artinya utuh.
- Wicked dibaca wikid yang artinya jahat.
- Wide dibaca wīd yang artinya lebar.
- Wild dibaca wīld yang artinya liar.
- Willing dibaca wiling yang artinya bersedia.
- Winding dibaca wīnding yang artinya lekok.
- Windy dibaca windē yang artinya berangin.
- Winged dibaca wingd yang artinya bersayap.
- Wiry dibaca wī(ə)rē yang artinya liat.
- Wise dibaca wīz yang artinya bijak.
- Wstful dibaca wis(t)fəl yang artinya sedih.
- Witty dibaca widē yang artinya cerdas.
- Wobbly dibaca wäb(ə)lē yang artinya goyah.
- Woeful dibaca wōfəl yang artinya sedih.
- Womanly dibaca wo͝omənlē yang artinya seperti wanita.
- Wonderful dibaca wəndərfəl yang artinya luar biasa.
- Wooden dibaca wo͝odn yang artinya kayu.
- Woozy dibaca wo͞ozē yang artinya pusing akibat obat bius.
- Wordy dibaca wərdē yang artinya panjang lebar.
- Workable dibaca wərkəb(ə)l yang artinya bisa diterapkan.
- Worn dibaca wôrn yang artinya dipakai.
- Worried dibaca wərēd yang artinya cemas.
Baca juga : Kosakata berawalan huruf G
[Part3] Kosakata Berawalan Huruf W
- Worse dibaca wərs yang artinya lebih buruk.
- Worst dibaca wərst yang artinya terburuk.
- Worthy dibaca wərthē yang artinya layak.
- Wrathful dibaca rathfəl yang artinya murka.
- Wreched dibaca rechəd yang artinya malang.
- Writhing dibaca rīthing yang artinya menggeliat.
- Wrong dibaca rông yang artinya salah.
- Wry dibaca rī yang artinya masam.
- Wake dibaca wāk yang artinya bangun.
- Walk dibaca wôk yang artinya berjalan.
- War dibaca wôr yang artinya perang.
- Watch dibaca wäch yang artinya jam tangan.
- Water dibaca wôdər yang artinya air.
- Well dibaca wel yang artinya dengan baik.
- Whatever dibaca (h)wətˈevər yang artinya apapun.
- Whistle dibaca (h)wisəl yang artinya pluit.
- Whole dibaca hōl yang artinya utuh.
- Window dibaca windō yang artinya jendela.
- Winner dibaca winər yang artinya pemenang.
- With dibaca with yang artinya dengan.
- World dibaca wərld yang artinya dunia.
- Work dibaca wərk yang artinya bekerja.
- Write dibaca rīt yang artinya menulis.
- Was dibaca wəz yang artinya dulu.
- Warm dibaca wôrm yang artinya hangat.
Baca juga : 30 Kosakata berawalan huruf V
Akhir Kata
Baik sahabat inggrispemula.my.id itulah 75 kosakata berawalan huruf W dalam bahasa Inggris. Silahkan untuk dipahami dan pelajari ya. Jangan lupa untuk share sebanyak-banyaknya artikel dari inggrispemula.my.id. Karena semakin banyak kita berbuat kebaikan, maka semakin banyak manfaat yang akan kita dapatkan.
Gabung grub komunitas bahasa inggris gratis : klik disini