20 Daftar Kosakata Bahasa Inggris Huruf O

Inggrispemula.my.id – 20 Daftar Kosakata Bahasa Inggris Huruf O. Halo semuanya sahabat setia pembaca website inggrispemula.my.id bagaimana kabar kalian nih ? semoga kalian selalu baik-baik saja ya.

Pada kesempatan yang sangat berbahagia ini kami akan berbagi materi tentang 20 daftar kosakata bahasa inggris huruf o. Silahkan untuk disimak baik-baik ya sahabat dan semoga artikelnya bisa bermanfaat.

20 Daftar Kosakata Bahasa Inggris Huruf O

Belajar Membaca Kosakata

[Part1] 20 Daftar Kosakata Bahasa Inggris Huruf O 

20 daftar kosakata bahasa inggris huruf o

  1. Odd dibaca äd yang artinya aneh.
  2. Old dibaca old yang artinya tua.
  3. Obedient dibaca əˈbēdēənt yang artinya patuh.
  4. Obese dibaca ōˈbēs yang artinya gendut.
  5. Oblong dibaca äbˌlông yang artinya bujur.
  6. Oily dibaca oilē yang artinya berminyak.
  7. Only dibaca onle yang artinya hanya.
  8. Open dibaca ōpən yang artinya buka.
  9. Optimistic dibaca äptəˈmistik yang artinya optimis.
  10. Orange dibaca ôrənj yang artinya jeruk.

[Part2] 20 Daftar Kosakata Bahasa Inggris Huruf O 

20 daftar kosakata bahasa inggris huruf o

  1. Organic dibaca ôrˈɡanik yang artinya organik.
  2. Original dibaca əˈrijənl yang artinya asli.
  3. Other dibaca əthər yang artinya lainnya.
  4. Oval dibaca ōvəl yang artinya bulat telur.
  5. Own dibaca on yang artinya memiliki.
  6. Obey dibaca əˈbā yang artinya mematuhi.
  7. Ogle dibaca ōɡəl yang artinya mengerling.
  8. Opine dibaca ōˈpīn yang artinya berpendapat.
  9. Order dibaca ôrdər yang artinya memesan.
  10. Organize dibaca ôrɡəˌnīz yang artinya mengatur.

Baca juga : Kosakata bahasa inggris huruf N

Akhir Kata

Semoga artikel ini bisa bermanfaat dan dapat membantu sahabat inggrispemula untuk belajar bahasa inggris secara gratis ya.

Gabung grub komunitas bahasa inggris gratis : klik disini

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *