belajar pengucapan bahasa inggris

11Contoh Kata Kata Bijak Bahasa Inggris

Inggrispemula.my.id – 11 Contoh Kata Kata Bijak Bahasa Inggris. Halo semua apa kabarnya ? semoga dalam keadaan sehat selalu dan baik – baik saja ya.

Pada kesempatan yang berbahagia ini kami dari inggrispemula ingin berbagi artikel tentan 11 contoh kata – kata bijak bahasa Inggris beserta artinya. Oleh karena itu marilah kita simak bersama-sama untuk penjelasannya berikut ini ya, semoga nantinya bisa bermanfaat untuk kita semua.

Kata Kata Bijak Bahasa Inggris

A. Kata Kata Bijak Bahasa Inggris

kata kata bijak bahasa inggris

  1. Nothing is impossible artinya Tidak ada yang tidak mungkin
  2. Work hard for all your dreams artinya Bekerja keraslah untuk semua mimpimu
  3. Opportunities will come if you work hard artinya Kesempatan akan datang jika kamu bekerja keras
  4. Whoever you are, be the best artinya Siapapun dirimu, jadilah yang terbaik
  5. Never stor learning artinya Jangan pernah berhenti untuk belajar

Baca Juga Artikel : Persiapan Bahasa Inggris Untuk Traveling

B. Kata Kata Bijak Bahasa Inggris

kata kata bijak bahasa inggris

  1. Failure is delayed success artinya Kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda
  2. The only limit is your mindset artinya Satu-satunya batasan adalah pola pikirmu
  3. Great losses are great lessons artinya Kehilangan yang luar biasa adalah pelajaran yang luar biasa
  4. Better three hours too soon than a minute too late artinya Lebih baik tiga jam terlalu cepat daripada terlambat satu menit
  5. Whatever you are, be a good one artinya Apapun dirimu jadilah yang terbaik.
  6. Always remember people who have helped you along the way, and don’t forget to lift someone up artinya Selalu ingat orang-orang yang telah membantumu sepanjang jalan dan jangan lupa untuk membantu seseorang.

Gabung Grub Komunitas : https://t.me/teropongpenge

Order E-Book Cara Pengucapan Bahasa Inggris